Monday, September 18, 2006

Bersyukur adalah ni'mat


Jangan pernah mengeluh!
Baca saja Al-Quran surah Alam-Nasyrah,
bahwa sesungguhnya setelah kesulitan akan datang kemudahan!

Bayangkan saudara-saudara kita yang lebih menderita dari kita,
jangankan untuk bisa akses ke komputer atau web,
buat makan saja susah.

Alhamdulillah hari ini kika masih bisa makan, berpakaian yang layak, bisa naik kendaraan umum, naik sepeda motor, naik mobil pribadi, dll. Padahal sebagian besar saudara-saudara kita masih ditimpa berbagai macam kesulitan yang menghimpit.

Atau,
sudahkan kita berbakti pada kedua orang tua kita?
Renungkan kehidupan mereka!
Apakah kedua orang tua kita sekarang hidup dalam kesenangan?
Kewajiban siapakah untuk menentramkan hati mereka?

Pesan ini saya buat untuk mengingatkan diri saya pribadi.

Terima kasih telah berkunjung

Enjoy the Life

3 comments:

Anonymous said...

Great words, and great person too
please write your love story too here

Anonymous said...

Coba ikut gabung

Anonymous said...

Yeah, I'm totally agree w/ those statements. We must remind ourselves, if possible every single day, for all we have in our life. We have to always remember to God, pray to Him, thanks to Him, as long as He give us alive.